Banda Neira 4 Hari 3 Malam Private Trip

Loading available options...

Overview

  • Duration:4 days 3 nights
  • Travelers:20 guests
  • Tour Type:Private tour
  • Language:English, Indonesia
Nikmati pengalaman liburan eksklusif selama 4 Hari 3 Malam di Banda Neira, salah satu permata tersembunyi di Maluku yang terkenal dengan keindahan laut, pulau-pulau kecil yang eksotis, serta peninggalan sejarah kolonial yang kaya. Paket ini dirancang dalam konsep private trip, cocok untuk kamu yang ingin liburan lebih nyaman, fleksibel, dan personal.
Read more

Highlights

  • Explore sejarah Banda Neira & Desa Lonthoir
  • Island hopping ke Pulau Hatta, Pulau Sjahrir & Pulau Keraka
  • Snorkeling di perairan jernih Banda
  • Private boat & private guide
  • Dokumentasi liburan menggunakan GoPro
  • Cocok untuk couple, keluarga, dan grup kecil

Itinerary

Expand all

Day 1 – Arrival & Explore Banda Neira

  • 14:00 – Penjemputan di Pelabuhan Banda Neira
  • Check-in penginapan & persiapan trip
  • 15:00 – Makan siang
  • 15:30 – Explore Kota Neira
  • 17:30 – Kembali ke hotel
  • 18:00 – Makan malam (include)

Day 2 – Banda Besar & Pulau Keraka

  • 06:00 – Sarapan & persiapan
  • 09:00 – Perjalanan ke Banda Besar / Desa Lonthoir
  • 11:00 – Makan siang
  • 14:00 – Pulau Keraka & Goa Kelelawar (foto-foto)
  • 18:00 – Makan malam (include)

Day 3 – Hopping Island

  • 06:00 – Sarapan (include)
  • 07:30 – Berangkat ke Pulau Hatta
  • 09:30 – Snorkeling di Pulau Hatta
  • 11:00 – Makan siang di Pulau Hatta
  • 12:00 – Perjalanan ke Pulau Sjahrir
  • 14:00 – Explore Pulau Sjahrir
  • 17:00 – Kembali ke hotel
  • 18:00 – Makan malam (include)

Day 4 – Departure

  • 06:00 – Sarapan (include)
  • 07:30 – Persiapan check-out
  • 08:30 – Pengantaran ke pelabuhan

Includes/Excludes

  • Akomodasi 3 malam di Banda Neira
  • Makan & minum selama trip
  • Tiket masuk situs sejarah
  • Sewa perahu untuk island hopping
  • Tour guide lokal
  • Dokumentasi sederhana + GoPro
  • Peralatan snorkeling
  • Tiket pesawat PP
  • Pengeluaran pribadi
  • Tips guide (opsional)

Cancellation policy

You can cancel up to 24 hours in advance of the experience for a full refund.

Frequently asked questions

Apakah trip ini private?

Ya, trip ini bersifat private, tidak digabung dengan peserta lain.

Apakah itinerary bisa disesuaikan?

Bisa, itinerary fleksibel dan dapat disesuaikan dengan kondisi cuaca serta kesepakatan bersama.

Apakah cocok untuk pemula snorkeling?

Sangat cocok. Spot snorkeling relatif tenang dan didampingi guide.
fromRp4,266,672 /person
Date
1
Mon
Tue
Wed
Thu
Fri
Sat
Sun
2
Mon
Tue
Wed
Thu
Fri
Sat
Sun
Apply
Guest

You can select up to 20 travelers in total.

AdultAge 13+
-+

Please select guests

Apply
Make enquiry